CHANGE PASSWORD ESS
Pada bagian Login ESS ini, user hanya bisa menggunakan PIN/PASSWORD berupa angka saja. Apabila User belum pernah mengakses apllikasi Odoo sebelumnya atau tidak dapat masuk karena lupa PIN atau ingin mengganti PIN, maka user dapat memasukkan Email terlebih dahulu, kemudian klik pada checkbox “Lupa PIN” yang berfungsi untuk memberikan ceklis atau centang. Contoh seperti gambar dibawah ini,

Kemudian, klik “PIN RESET” untuk mengkonfirmasi, lalu pin hasil reset akan terkirim melalui Email user. Setelah “PIN RESET” diklik, akan muncul tampilan notifikasi seperti berikut, Terdapat keterangan seperti gambar berikut,

Kemudian, user dapat pergi ke halaman Email dan mengecek Kotak Masuk, lalu user akan menemukan sebuah Email masuk dari PT. Mulia Bosco Utama. Gambar dibawah ini adalah isi Email tersebut,

Melanjutkan dari gambar diatas, user dapat klik tombol/button “PIN RESET” yang berwarna biru. Kemudian akan muncul tampilan seperti ini,

Pada bagian ini, user hanya tinggal menulis “PIN” baru dan mengkonfirmasi PIN tersebut pada kolom “Konfirmasi PIN”. Dan klik “Konfirmasi” untuk menyelesaikan sesi penggantian PIN ini. Note: Pengisian PIN baru ini hanya bisa menggunakan angka saja.
Kemudian, akan muncul notifikasi pada halaman bahwa user telah berhasil mengganti PIN.
Last updated